Kirim pengalaman kalian belajar di Jepang dan dapatkan QUO CARD!
Untuk teman-teman yang sedang belajar di Jepang, kirim dan tuliskanlah pengalaman kalian selama belajar di Jepang kepada kami!
Nantinya, pengalaman tersebut
akan kami tampilkan di Website kami.
Pengalaman tersebut akan dijadikan sebagai referensi untuk siswa/I Indonesia yang juga berencana akan belajar di Jepang.
Teman-teman yang sudah mengirimkan pengalaman belajar di Jepang akan diberi hadiah berupa QUO CARD senilai 500 yen yang dapat digunakan di Convenience Store seluruh Jepang loh!
Ayo tulis dan kirimkan pengalaman kalian juga ya!