search
Sekolah Di Jepang

OHM Studi Jepang: Pendaftaran, Informasi & Konsultasi Sekolah ke Jepang

Apa saja sih Program di OHM Studi Jepang?

Date: December 1, 2018 Categories: Informasi, OSIP, Studi di Jepang Tags:

Apa saja sih Program di OHM Studi Jepang?

1. <Sekolah Bahasa di Jepang>
Siswa-i yang akan sekolah Bahasa di Jepang melalui OHM, akan diberikan pelatihan bahasa Jepang GRATIS dan INTENSIVE setiap hari dr Senin-Jumat.
Hanya di “OHM Studi Jepang” yang memberikan kelas bahasa Jepang Intensif SETIAP HARI dan GRATIS selama 6 bulan bahkan lebih.
Tujuan kami agar semua siswa-i yang akan berangkat sekolah ke Jepang, sudah ada di level JLPT N4.
Jadi ketika di Jepang, tidak akan kesulitan.
Biaya awal TOTAL untuk sekolah Bahasa ke Jepang: sudah termasuk tiket pesawat, biaya satu semester, apartment di Jepang, VISA, dll berkisar 70-85juta)
*Untuk eks kenshuusei/jishuusei/magang, kami tidak bisa menjamin CoE/VISA Student nya akan keluar.

Untuk pendaftaran sekolah di Jepang, hubungi tim OHM di 0811-2284-813 atau 0811-2284-814

atau click di sini untuk informasi pendaftaran!

2. <Sekolah Bahasa di Jepang Khusus Lulusan D3/S1 Kebidanan dan Keperawatan>
Teman-teman yang lulusan bidan atau perawat, bisa sekolah ke Jepang dengan biaya yang sangat terjangkau.
Karena mendapat bantuan biaya awal dari panti / RS di Jepang sebesar 300.000 YEN.
Setelah lulus sekolah bahasa di Jepang, teman-teman bidan/perawat akan lanjut kuliah College di Jepang jurusan perawat caregiver selama 2 tahun, setelah itu mendapatkan VISA Kerja Medis di Jepang minimal 5 tahun kerja.

3. <Internship di Jepang, OSIP>
Nama Program Internship ini adalah OSIP. Program ini GRATIS dan berjangka waktu satu tahun Internship di Jepang, hanya untuk mahasiswa-mahasiswi AKTIF yang sudah memiliki JLPT N3 atau memiliki kemampuan selevel dgn N3, setiap bulannya peserta Internship akan mendapatkan uang saku bersih berkisar 90.000-120.000YEN.
Peserta Internship HANYA menanggung biaya tiket pesawat dan VISA saja.
Tidak ada biaya yang dibayarkan sepeserpun ke OHM Studi Jepang.
Program Internship ini hanya UNTUK MAHASISWA-I AKTIF ya, yang masih berstatus sebagai MAHASISWA-I.
*Untuk eks kenshuusei/jishuusei/magang, kami tidak bisa menjamin CoE/VISA Internship nya akan keluar. Untuk informasi detail program internship, click di sini!

4. <Les Bahasa Jepang di OHM Bandung>
Program les bahasa Jepang di Bandung, biayanya sangat terjangkau, hanya 200ribu/bulan untuk kelas beginner, tidak ada biaya pendaftaran loh.
Untuk pendaftaran Les Bahasa Jepang di OHM dan detail info program les, click di sini!

5. <Pelatihan untuk SSW Visa, & Job Matching>

Untuk informasi mengenai SSW Visa dan pelatihannya click di sini!

_________________
Sekolah atau Internship ke Jepang?
Informasi lengkap hubungi kami di:
OHM Studi Jepang
Jl. Soka No. 2 A, Kota Bandung
Mobile Phone (WhatsApp) 0811-2284-813 / 0811-2284-814
Line @ ID: sekolahdijepang (pakai@) www.sekolahdijepang.com

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Informasi TOP10

Sorry. No data so far.

Blog Category

Blog Archive